Sunday, August 14, 2016

Shalat adalah amalan yang menghapus dosa

Shalat adalah amalan yang menghapus dosa, Baiklah para pemirsa blog terjemah Durratun Nashihin yang kami muliakan, pada mateti kali ini akan saya Uraikan salah satu hadits yang berkenaan dengan amalan yang dapat menghapus dosa, yaitu shalat. Jadi shalat adalah amalan yang dapat menghapus dosa sesuai hadits Nabi Muhammad Saw. :

diriwayatkan dari nabi Muhammad SAW beliau bersabda yang artinya "Apabila seorang hamba bertakbir untuk shalat Allah SWT berfirman kepada malaikat "Angkatlah dosa-dosa hambaMu dari pundaknya agar dia dapat menyembahku dalam keadaan suci", para malaikat mengambil dosa-dosa itu seluruhnya.

Masih lanjutan hadits tentang amalan yang dapat menghapus dosa di atas, Lalu setelah hamba itu selesai dari shalat maka para malaikat berkata "ya Tuhan kami Apakah kami harus mengembalikan dosa itu"? Allah SWT berfirman "Hai para malaikatKu demi kemurahanKu aku benar-benar telah mengampuni dosa-dosanya dari kitab terjemah Durratun Nasihin halaman 105.

Simak terus lanjutan terjemah dari kitab durratun nasihin pada post berikutnya. Salam

No comments:

Post a Comment